Pengisian Kartu Kendali Akreditasi Visitasi Asesor
Kartu kendali ini yang ialah salah satu administrasi, wajib diisi oleh Kepala Sekolah/ Madrasah sesuai dengan pelaksanaan visitasi yang sesungguhnya dilakukan oleh asesor, sebagai bahan penilaian untuk BAN- S/ M buat penyempurnaan program akreditasi selanjutnya.
Kartu kendali bersifat rahasia yang tidak boleh diketahui asesor. Setelah diisi, format yang sudah ditandatangani diunggah pada aplikasi Sispena- S/ M serta tidak boleh dititipkan ke asesor.
Langkah-langkah Pengisian kartu kendali secara online melalui laman sispena :
1. Buka link Sispena : https://bansm.kemdikbud.go.id/sispena2020/login
2. Pilih menu DIA (Daftar Isian Akreditasi)
4. Akan masuk pada format kartu kendali yang harus kalian isi sesuai dengan pelaksanaan visitasi akreditasi
1. Tanggal Mulai Visitasi
12-8-2022 pukul 07.00-14.00
Tanggal Selesai Visitasi
13-8-2022 pukul 07.00-14.00
2. Pelaksanaan Visitasi
a. Temu awal Ya
b. Observasi sarana prasarana dan lingkungan Ya
c. Observasi kegiatan pembelajaran Ya
d. Telaah dokumen 8 SNP (Wawancara) Ya
e. Temu akhir Ya
3. Kinerja Asesor
a. Fasilitas yang diminta asesor:
1) Bukti fisik administrasi sesuai dengan instrumen akreditasi
2) Wawancara dengan Komite, KS, Guru, Siswa dan Wali Murid
3) Suasana yang tenang
b. Fasilitas yang disediakan sekolah/madrasah untuk asesor:
1) Dokumen adminsitrasi sekolah
2) Kehadiran Komite, KS, Guru, Siswa, dan Wali Murid
3) Menyediakan ruangan yang tenang untuk melakukan penilaian
c. Cara asesor berbagi tugas:
Asesor berbagi tugas dalam melakukan visitasi. Hari pertama melakukan pertemuan dengan seluruh Tenaga pendidik dan kependikan, Komite Sekolah, Kepala desa. Kemudian Asesor melakukan peninjauan sarana prasarana sekolah dengan didampingi oleh tim akreditasi sekolah. Asesor melakukan wawancara dengan Kepala Sekolah serta Komite Sekolah serta melakukan peninjauan terhadap dokumen dan berkas-berkas pendukung yang di upload di Sispena.
Hari Kedua Asesor melakukan observasi terhadap kegiatan pembelajaran di kelas 3 dan kelas 4 dan melengkapi dokumen akreditasi yang dibutuhkan.
d. Suasana Pelaksanaan Visitasi
Suasana visitasi berjalan dengan konusif, lancar, dan penuh kekeluargaan. Tim Asesor banyak memberikan saran dan kesan yang sangat bermanfaat bagi tenaga pendidik dan kependidikan di sekolah kami.
e. Pengaduan Lainnya
Tidak ada sudah cukup baik.
Contoh Pengisian Kartu Kendali Akreditasi Visitasi Asesor
Keyword:
cara pengisian kartu kendali contoh pengisian kartu kendali kartu kendali akreditasi sekolah kartu kendali sekolah contoh kartu kendali akreditasi indeks dalam kartu kendali cara membuat kartu kendali sispena contoh isian kartu kendali sispena como crecer parcha lupa password mobile banking bri best way to catfish from the bank best catfish spots in maryland best catfish profiles best steamed crabs baltimore md kartu kendali kartu kendali adalah fungsi kartu kendali gambar kartu kendali kartu kendali surat masuk kartu kendali arsip kartu kendali listrik prabayar
0 Response to "Pengisian Kartu Kendali Akreditasi Visitasi Asesor"
Post a Comment