Soal Ulangan Akhir Semester Matematika Kelas 5 Semester 2 (Penyajian Data)
Soal Ulangan Akhir Semester Matematika Kelas 5 Semester 2 (Penyajian Data). Ujian Akhir Semester (UAS) merupakan proses penilaian pendidikan partisipan didik yang sudah menggapai proses pendidikan hinggan pertengahan semester. Penilaian Pendidikan mempunyai banyak wujud serta macam, bisa berbentuk uji tulis, penugasan, tugas kelompok, serta lain- lain.
Penilaian Akhir Semester( PAS) dilakukan sekali dalam satu semester serta 2 kali dalam satu tahun pelajaran, ialah semester ganjil serta semester genap. Oleh karenanya, wujud soalpun wajib disesuaikan dengan materi yang diberikan selema separuh semester yang sudah dijalani.
Oleh karenanya, masing- masing guru wajib dapat membiasakan soal yang terbuat buat Pelaksanaan UAS Genap dengan sasaran pendidikan yang sudah ditetapkan sepanjang separuh semester yang berjalan. Karna UAS Genap ialah alat ukur pencapaian pendidikan.
contoh soal buat latihan menghadapi Ulangan Akhir Semester( UAS), Ulangan Kenaikan Kelas (UKK) ataupun Penilaian Akhir Semester (PAS) modul Matematika Kelas 5 SD / MI Semester 2 (Genap)
Soal serta jawaban yang dibahas berikut cumalah sebagai rujukan bahan belajar untuk siswa serta guru serta orang tua dalam membimbing anak- anak partisipan didik.
Berikut ini merupakan contoh latihan soal UAS / ulangan kenaikan kelas (UKK) mata pelajaran Matematika buat adik- adik yang duduk di bangku sekolah dasar kelas 5
Unduh Soal UAS / PAS MTK Kelas 5 SD Semester 2 Kurikulum 2013 Revisi 2018, ataupun Soal Ujian Akhir Semester UAS / Penilaian Akhir Semester PAS Matematika Kelas 5 Semester 2 hendak Admin bagikan secara free pada postingan ini. silahkan unduh file dalam format docx lewat tautan dibagian dasar artikel ini.
🌟Soal Ulangan Akhir Semester Matematika Kelas 5 Semester 2🌟
Ayo memilih salah satu jawaban yang tepat dengan memberi tanda silang pada huruf a, b, c, d!
1. Di bawah ini bukan data kuantitatif adalah
a. Umur
b. bera badan
c. tinggi badan
d. makanan kesukaan
2. Pengumpulan data dengan lembar isian disebut juga ....
a. tes
b. ujian
C.tanya jawab
d. kuesioner
Perhatikan data di bawah ini untuk menjawab soal nomor 3-8!
Data ukuran sepatu sekelompok anak.
34 34 34 35 36 33 33 36 34 34 35 33 33 34 35 36 37 37 35 35
3. Penyajian dalam bentuk tabel dari data di atas adalah ....
4. Ukuran sepatu terbesar dari data tersebut. adalah .... .
a. 35
b. 36
c. 37
d. 38
5. Ukuran sepatu yang paling banyak dimiliki adalah ....
a. 33
b. 34
c. 35
d. 36 .
6. Banyak anak dengan ukuran sepatu 33 dan 37 adalah
a. 6
b. 7
c. 8
d. 9
7. Banyaknya anak yang didata adalah ...,
a. 15
b. 18
c. 20
d. 22
8. Diagram batang dari data tersebut adalah….
a.
b.
Perhatikan data di bawah ini untuk menjawab soal nomor 9-14
Data warna kesukaan siswa kelas V
9. Banyaknya anak yang menyukai warna putih adalah….
a. 2
b. 3
c. 4
d. 5
10. Banyak anak yang menyukai warna hijau dan putih adalah ....
a. 5
b. 8.
c. 9
d. 11
11. Warna yang paling banyak disukai adalah
a. hijau
b. ungu
C. biru
d. merah
12. Warna yang palling sedikit disukai adalah
a.hitam
b. putih
c. hijau
d. merah
13. Banyak anak siswa kelas V yang didata adalah ..,.
a. 35
b. 38
c. 40
d. 45
14. Diagram garis dari data tersebut adalah ....
a.
15 Penyajian data dalam bentuk table dari data di atas adalah….
a.
b.
16. Banyaknya pengunjung pada hari Kamis adalah .. . Orang.
a. 10
b. 15
c. 20
d. 25
17. Banyak pengunjung pada hari Senin dan Jumat adalah .. . Orang.
a. 15
b. 20
C. 25
d. 30
18. Pengunjung terbanyak terjadi pada hari ..
a. Kamis
b. Jumat
c. Sabtu
d. Minggu
19. Pengunjung paling sedikit terjadi pada hari
a. Kamis
b. Jumat
c. Sabtu
d. Minggu
20. Jumlah pengunjung selama satu minggu adalah ..
a. 125.
b. 130
c. 135
d. 140
Perhatikan data berikut untuk menjawab soal dari nomor 21-24!
Data Hasil Panen Desa Sukarame
21. Hasil panen terbanyak adalah ....
a. jagung
b. cabai
C. singkong
d. bawang merah
22. Hasil panen paling sedikit adalah ....
a. jagung
b. cabai
c. singkong
d. bawang merah
23. Banyaknya hasil panen singkong adalah ... kuintal.
a. 10
c. 20
b. 15
d. 25
24. Jumlah seluruh hasil panen adalah….
a. 80
b. 75
c. 70
d. 65
25. Perhatikan data di bawah ini!
Data Hasil Panen Pak Jaya
Ayo, lengkapilah pernyataan berikut dengan tepat!
1. Kelebihan mengumpulkan data dengan metode wawancara adalah ...........
2. Mengumpulkan data tentang pertambahan tinggi bibit tanaman tomat adalah dengan cara ...... Perhatikan data berikut untuk menjawab soal nomor 3 – 6
Data Hasil Panen Padi di Desa Sukamakmur Selama 5 Tahun
3. Hasil panen padi pada tahun 2013 adalah….
4. Selisih panen padi pada tahun-2013 dan 2015 adalah ...
5. Hasil panen tertinggi terjadi pada tahun ...
6. Hasil panen mengalami penurunan pada tahun….
Perhatikan data berikut untuk menjawab soal nomor 7 – 10
Makanan kesukaan warga di Desa Wonosari
7. Makanan yang paling banyak disukai warga adalah ........
8. Makanan yang paling sedikit disukai warga adalah .........
9. Banyak warga yang menyukai bakso adalah .....:............
10. Banyaknya warga Desa Wonoasri yang didata adalah…
Ayo, mengerjakan soal-soal di bawah ini dengan tepat!
1. Bagaimana cara melakukan melakukan pengumpulan data dengan cara wawancara?
2. Perhatikan data di bawah ini!
a. Tentukan informasi yang didapat dari membaca data di atas!
b. Tentukan informasi yang didapat dari menafsirkan data di atas!
3. Sajikan data di bawah ini dalam bentuk tabel yang menggunakan turus!
Data tinggi badan sekelompok anak.
125 126 126 128 125 127 128 129 127 130 130 125 126 127 128 128 129 127 128 129
4. Berikut ini data nilai ulangan siswa kelas V.
4 orang mendapat nilai 6
12 orang mendapat nilai 8
8 orang mendapat nilai 7
2 orang mendapat nilai 10
6 orang mendapat nilai 9
a. Sajikan data tersebut dalam bentuk tabel!
b. Sajikan data tersebut dalam bentuk diagram garis!
5. Sajikan data berikut dalam diagram batang!
Data pengunjung Rumah makan enak
💜Download Disini💜
TAG:
soal uas matematika kelas 5 semester 2 soal matematika kelas 5 semester 2 pdf soal uas matematika kelas 5 semester 1 materi matematika kelas 5 semester 2 soal matematika kelas 5 semester 2 bangun ruang soal matematika kelas 5 pecahan semester 1 soal skala kelas 5 pdf latihan soal kubus soal uas matematika kelas 5 semester 2 soal matematika kelas 5 semester 2 pdf soal uas matematika kelas 5 semester 1 materi matematika kelas 5 semester 2 soal skala kelas 5 pdf latihan soal kubus pas matematika kelas 5 semester 2 uas matematika kelas 5 semester 2 uas matematika kelas 5 semester 2 kurikulum 2013 pas matematika kelas 5 semester 2 kurikulum 2013 soal pas matematika kelas 5 semester 2 kurikulum 2013 soal uas matematika kelas 5 semester 2 pdf download soal pas matematika kelas 5 semester 2 kurikulum 2013 download soal uas matematika kelas 5 semester 2 kurikulum 2013 soal pas matematika kelas 5 semester 2 2021 download soal uas matematika kelas 5 semester 2 soal pas matematika kelas 5 semester 2 kisi-kisi pas matematika kelas 5 semester 2 kisi kisi soal pas matematika kelas 5 semester 2 soal pas matematika kelas 5 semester 2 pdf kisi-kisi dan soal pas matematika kelas 5 semester 2 soal pas matematika kelas 5 semester 2 k13 kunci jawaban pas matematika kelas 5 semester 2
0 Response to "Soal Ulangan Akhir Semester Matematika Kelas 5 Semester 2 (Penyajian Data)"
Post a Comment